5 Jadwal Travel Semarang Sidoarjo, Harga Tiket Murah Mulai 150rb

Rate this post

Harga Tiket Travel Semarang Sidoarjo Murah Mulai 150rb.

Sidoarjo merupakan kabupaten di Jawa Timur yang beribukota Kecamatan Sidoarjo. Kabupaten  ini berbatasan dengan Kota Surabaya, Kabupaten Gresik, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Mojokerto dan Selat Madura.

Bersama Gresik, Sidoarjo menjadi salah satu penyangga Kota Pahlawan dan termasuk dalam wilayah Gerbangkertosusilo. Apalagi, kini, selain perikanan dan jasa, sektor industri berkembang cukup pesat di kabupaten tersebut.

Selain itu, Sidoarjo juga menjadi kota wisata yang asyik. Di sana terdapat tempat liburan yang menyenangkan, seperti Pulau Sarinah, Pantai Kepetingan, Museum Mpu Tantular, Wisata Kampoeng Batik Jetis dan Wisata Sentra Produksi Tas Tanggulangin.

Travel Semarang Sidoarjo

Wisata kuliner di kota yang terkenal dengan Lumpur Lapindo tersebut pun recommended, seperti rawon dan tahu campur. Pokoknya, seru, deh, meng-explore Sidoarjo. Kalau dari Kota Lumpia, kamu bisa menggunakan jasa travel Semarang Sidoarjo di bawah ini.

1. Altha Rent

✅Tiket Harga⚡Rp150.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Pagi 07.00 – Siang 12.00 – Sore 15.00 & 18.00 – Malam 20.00 WIB
✅Rute⚡Semarang – Bawen – Salatiga – Boyolali – Sragen – Mojokerto – Sidoarjo
✅Mobil⚡Toyota Hiace – Toyota Avanza – Isuzu Elf – Medium Bus
✅Fasilitas⚡AC – Bagasi – Reclining Seat
✅Telpon⚡0813-2900-715
✅WhatsApp⚡0813-2900-715
✅Alamat⚡Jalan Jatiluhur No. 56, Kelurahan Ngesrep, Kecamatan Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah 50261
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

Beralamat di Jalan Jatiluhur No. 56, Ngesrep, Banyumanik, Altha Rent merupakan agen transportasi yang ada di bawah bendera CV. Alvaro. Berpengalaman selama lebih dari 10 tahun, mereka berkomitmen untuk senantiasa memberikan service terbaik.

Sesuai dengan motto mereka yang mengutamakan kesenangan, keamanan dan kenyamanan dalam setiap pelayanan.

2. Anaya Travel

✅Tiket Harga⚡Rp200.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Sesuai Kebutuhan
✅Rute⚡Semarang – Sidoarjo
✅Mobil⚡Toyota Hiace – Mitsubishi L300 – Toyota Calya – Suzuki APV – Toyota Avanza – Daihatsu Xenia
✅Fasilitas⚡AC – Comfortable Seat – Door to Door
✅Telpon⚡0823-2335-5179
✅WhatsApp⚡0823-2335-5179
✅Alamat⚡Jalan Pongangan No. 28, Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunung Pati, Kota Semarang, Jawa Tengah 50229
✅Buka⚡Senin-Minggu 07.00-22.00

Berlokasi di Jalan Pongangan No. 28, Anaya Travel merupakan penyedia layanan transportasi yang mematok tarif mulai dari 200 ribuan untuk perjalanan dari Semarang ke Sidoarjo via Tol Trans Jawa dan Pantura.

Menggunakan unit armada yang mendukung kenyamanan, mulai dari mobil pribadi sampai minivan sejenis Toyota Hiace. Mereka juga mempermudah pelanggan dengan adanya door to door service.

3. Alfaeyza Trans

✅Tiket Harga⚡Rp250.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Siang 10.00 & 13.00 – Sore 17.00 WIB
✅Rute⚡Semarang – Sidoarjo
✅Mobil⚡Toyota Innova – Toyota Avanza – Toyota Hiace
✅Fasilitas⚡AC – Music – Comfortable Seat – Door to Door
✅Telpon⚡0822-0051-72197
✅WhatsApp⚡0822-0051-72197
✅Alamat⚡Jalan Tegalturi No. 57, Kelurahan Giwangan, Kecamatan Umbulharjo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55163
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

Alfaeyza Trans adalah agen travel Semarang Sidoarjo yang terletak di Kelurahan Giwangan, Kecamatan Umbulharjo, Yogyakarta. Untuk rute tersebut, mereka menjadwalkan keberangkatan setiap hari jam 10.00, 13.00 dan 17.00 WIB.

Sama dengan Anaya Travel, Alfaeyza Trans pun siap diandalkan untuk pelayanan door to door. Jadi, pelanggan tidak usah bolak-balik ke terminal atau pool.

4. Bintang Raya Travel

✅Tiket Harga⚡Rp250.000-350.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Malam 19.00 & 21.00 WIB
✅Rute⚡Semarang – Sidoarjo
✅Mobil⚡Toyota Avanza – Daihatsu Xenia – Suzuki APV – Daihatsu Luxio
✅Fasilitas⚡AC – Comfortable Seat – Bagasi
✅Telpon⚡0882-7158-2001
✅WhatsApp⚡0882-7158-2001
✅Alamat⚡Jalan Margosari II No. 37, Kelurahan Sawah Besar, Kecamatan Gayamsari, Kota Semarang, Jawa Tengah 50163
✅Buka⚡Senin-Minggu 06.00-22.00

Berada di Jalan Margosari II No. 37, Sawah Besar, Gayamsari, Bintang  Raya Travel melayani rute Semarang – Sidoarjo dengan sistem booking yang mudah. Cukup telepon, kami jemput, seperti itu lah slogannya.

Selain Sidoarjo, Bintang Raya Travel juga menyediakan jurusan lain, seperti Surabaya, Malang, Purwokerto dan Jakarta.

5. Gatotkaca Travel

✅Tiket Harga⚡Rp350.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Sesuai Kebutuhan
✅Rute⚡Semarang – Sidoarjo
✅Mobil⚡Toyota Hiace – Toyota Avanza – Toyota Innova Reborn – Isuzu Elf Long
✅Fasilitas⚡AC – Door to Door – Reclining Seat – Air Mineral
✅Telpon⚡0822-2336-6688
✅WhatsApp⚡0822-2336-6688
✅Alamat⚡Jalan Kemang I Kavling Tugu Tani Blok C No. 43, RT/RW 004/008, Kelurahan Sukmajaya, Kecamatan Sukmajaya, Kota Depok, Jawa Barat 16412
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

Gatotkaca Travel menyediakan transportasi reguler untuk jurusan Semarang – Sidoarjo pulang pergi. Mereka melayani door to door, sehingga akan lebih memudahkan pelanggan karena secara otomatis dijemput serta diantarkan ke alamat tujuan.

Bukan hanya jasa antar-jemput, mereka pun memberikan fasilitas yang menunjang kenyamanan pelanggan, seperti armada berkualitas, air mineral dan makan gratis.

Travel Semarang Sidoarjo, Harga Tiket Murah Mulai 150rb
Travel Semarang Sidoarjo

Sidoarjo adalah kota yang punya destinasi wisata dan kuliner nan beragam. Worth untuk dikunjungi saat kamu sedang berada di Surabaya atau kota-kota di sekitarnya. Pastikan jasa transportasi yang kamu gunakan untuk menunjang perjalanan ialah travel Semarang Sidoarjo di atas.

error: Content is protected !!
Scroll to Top