5 Jadwal Mobil Travel Jogja Cepu, Harga Tiket Murah Mulai 120rb

Rate this post

Harga Tiket Travel Jogja Cepu Murah Mulai 120rb.

Cepu merupakan sebuah kecamatan di wilayah Kabupaten Blora, Jawa Tengah. Kecamatan ini berada di perbatasan Jawa Timur dan dilalui oleh jalur yang menghubungkan antara Surabaya, Purwodadi dan Semarang.

Masyarakat di Kecamatan Cepu sebagian berprofesi sebagai seniman. Hal itu dikarenakan Cepu masih kental dengan seni dan budaya. Contoh seni dan budaya khas daerah tersebut ialah Tayuban, Barongan dan Manganan.

Selain itu, Cepu juga memiliki keberagaman kuliner. Mulai dari ledre pisang raja, sembukan alias jembrot, bethithi, enthung, sego pecel, lontong kikil, lontong tahu dan kopi kothok yang penyajiannya sangat unik.

Cepu memang bukan lah kota wisata. Tapi, patut buat disambangi minimal satu kali seumur hidup sebagai alternatif jika bosan dengan Jogja. Pastikan tripmu ditemani agen travel Jogja Cepu di bawah ini.

1. Go Travel

✅Tiket Harga⚡Rp120.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Pagi 07.00 – Sore 16.00 WIB
✅Rute⚡Yogyakarta – Cepu
✅Mobil⚡Daihatsu Luxio – Isuzu Elf
✅Fasilitas⚡AC – Music – Comfortable Seat – Door to Door
✅Telpon⚡0812-1541-1484
✅WhatsApp⚡0812-1541-1484
✅Alamat⚡Jalan HOS Cokroaminoto, Kelurahan Tegalrejo, Kecamatan Tegalrejo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55244
✅Buka⚡Senin-Jumat 08.00-16.00, Sabtu-Minggu Tutup

Beralamat di Jalan HOS Cokroaminoto, Tegalrejo, Go Travel menyediakan transportasi door to door dari Yogyakarta ke Cepu. Dengan jadwal keberangkatan pagi pukul 07.00 dan sore pukul 16.00 WIB. Didukung dengan hadirnya armada berkualitas prima yang bakal meningkatkan kualitas perjalanan.

Tidak hanya itu, Go Travel digawangi oleh supir yang profesional dan berpengalaman. Mereka amat hafal seluk-beluk dari rute yang hendak dilewati. Jadi, kamu bisa tiba ke tujuan dengan tepat waktu.

2. Nabawi Transport

✅Tiket Harga⚡Rp130.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Sesuai Kebutuhan
✅Rute⚡Yogyakarta – Cepu
✅Mobil⚡Daihatsu Luxio – Mitsubishi L300
✅Fasilitas⚡AC – Music – Comfortable Seat – Door to Door
✅Telpon⚡0878-3879-6543
✅WhatsApp⚡0878-3879-6543
✅Alamat⚡Barat Pos Pintu Keluar Terminal Jombor, Dusun Jombor Lor, Desa Sinduadi, Kecamatan Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55285
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

Berlokasi di Terminal Jombor, Sinduadi, Mlati, Nabawi Transport mematok harga tiket nan ekonomis untuk perjalanan dari Jogja ke Cepu. Tapi, jangan salah, mereka memakai armada Daihatsu Luxio dan Mitsubishi L300 yang terkenal nyaman.

Demi kemudahan pelanggan, Nabawi Transport juga tak segan-segan memberikan layanan travel door to door sesuai alamat yang diinginkan.

3. Rama Sakti Travel

✅Tiket Harga⚡Rp160.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Pagi 07.00 – Sore 17.00 WIB
✅Rute⚡Yogyakarta – Cepu
✅Mobil⚡Isuzu Elf
✅Fasilitas⚡AC – Reclining Seat
✅Telpon⚡0274-514794
✅Alamat⚡Jalan Pangeran Diponegoro No. 73, Kelurahan Gowongan, Kecamatan Jetis, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55233
✅Buka⚡Senin-Minggu 06.00-22.00

Rama Sakti Travel merupakan perusahaan penyedia jasa travel Jogja Cepu yang ada di bawah bendera PT. Rama Sakti Lintas Persada. Didirikan sejak tahun 1983, perusahaan tersebut memiliki kantor di Jalan Pangeran Diponegoro No. 73, Gowongan, Jetis.

Kini, Rama Sakti Travel fokus di bidang jasa angkutan penumpang dan paket titipan kilat. Selama lebih dari 40 tahun melayani pelanggan, mereka terus berusaha untuk meningkatkan service menjadi lebih baik.

4. QTiket

✅Tiket Harga⚡Rp175.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Pagi 07.00 – Sore 15.00 WIB
✅Rute⚡Yogyakarta – Klaten – Delangu – Kartosuro – Solo – Sumberlawang – Kalioso – Gemolong – Purwodadi – Wirosari – Kunduran – Ngawen – Blora – Cepu
✅Mobil⚡Toyota Avanza – Toyota Innova
✅Fasilitas⚡Door to Door – AC – Music – Reclining Seat
✅Telpon⚡0821-7000-6830
✅WhatsApp⚡0821-7000-6830
✅Alamat⚡Jalan Nologaten No. 132, RW. 02, Dusun Nologaten, Desa Caturtunggal, Kecamatan Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281
✅Buka⚡Senin-Minggu 07.00-21.00

QTiket merupakan sentra layanan travel antar kota, carter, tour dan drop antar jemput yang recommended di Yogyakarta. Berdiri sejak tahun 2011, mereka telah mendapatkan predikat profesional dan terpercaya dari para klien.

Dari dulu sampai sekarang, QTiket senantiasa memberikan pelayanan eksekutif demi memuaskan pelanggan. Mulai dari hadirnya door to door service, drop pickup, armada terbaik dan personil yang berpengalaman.

5. Semar Travel

✅Tiket Harga⚡Rp200.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Sesuai Kebutuhan
✅Rute⚡Yogyakarta – Cepu
✅Mobil⚡Toyota Avanza – Toyota Hiace
✅Fasilitas⚡AC – Music – Reclining Seat
✅Telpon⚡0813-3168-6755
✅WhatsApp⚡0813-3168-6755
✅Alamat⚡Jalan Kalimantan No. 137F, Dusun Sono, Desa Sinduadi, Kecamatan Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55284
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

Terakhir, Semar Travel yang ada di Jalan Kalimantan No. 137F, Sinduadi, Mlati. Penyedia layanan transportasi ini memiliki jadwal yang fleksibel untuk keberangkatan ke Cepu. Armada yang digunakan juga amat mendukung lancarnya perjalananmu, seperti Avanza dan Hiace.

Selain travel reguler, Semar Travel juga melayani sewa dan carter mobil, paket city tour, wisata serta pengiriman paket sesuai rute perjalanan.

Travel Jogja Cepu, Harga Tiket Murah Mulai 120rb
Travel Jogja Cepu

Seni dan budaya di salah satu kecamatan yang ada di Blora ini memang masih lestari. Ditambah kulinernya punya cita rasa yang khas Indonesia banget. Yuk, segera sambangi bersama jasa travel Jogja Cepu.

error: Content is protected !!
Scroll to Top