10 Jadwal Travel Bandung Bintaro Buka 24 Jam, Harga Tiket Murah Mulai 90rb

Rate this post

Harga Tiket Travel Bandung Bintaro Murah Mulai 90rb. Bintaro adalah salah satu kelurahan yang terletak di Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan.

Kelurahan ini berbatasan dengan Kelurahan Kebayoran Lama Utara dan Kebayoran Lama Selatan di sebelah Utara serta Kelurahan Ampenan Tengah di Sebelah Selatan.

Sedangkan batas Timur-nya ialah Kelurahan Pondok Pinang dan batas Barat-nya, yaitu Kelurahan Pesanggrahan, Kota Tangerang Selatan serta Kota Tangerang. Selayaknya kawasan di Kota Jakarta Selatan lainnya, Bintaro juga dekat dengan hiruk-pikuk.

Tapi, ada juga yang menyebut bahwa Bintaro merupakan sebuah kawasan di Tangerang Selatan. Hal itu dikarenakan pada 1979, Java Real Property membangun daerah tersebut menjadi kota mandiri yang dinamakan Bintaro Jaya.

Sejak saat itu, luas wilayah Bintaro Sektor kian berkembang dan luasnya melampaui kelurahan Bintaro itu sendiri. Bahkan, merambah ke kawasan Tangsel. Karena menjadi kawasan terpadu, tentu kamu akan menemukan banyak sekali bangunan-bangunan menarik di sini.

Travel Bandung Bintaro

Terdapat mall-mall mewah, wahana permainan dan destinasi-destinasi lainnya. Cocok buat menghabiskan Malam Minggu. Kamu bisa ke sini bersama jasa travel Bandung Bintaro di bawah ini.

1. Xtrans Pasteur

✅Tiket Harga⚡Rp90.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Pagi 06.00 WIB
✅Rute⚡Bandung – Bintaro
✅Mobil⚡Isuzu Elf
✅Fasilitas⚡AC – Music – Air Mineral – Reclining Seat
✅Telpon⚡022-82062555
✅Alamat⚡Jalan Dr. Djunjunan No. 35, Kelurahan Pamoyanan, Kecamatan Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat 40173
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

Pelopor on time shuttle ini beralamat di Jalan Dr. Djunjunan No. 35, Pamoyanan, Cicendo. Ya, X Trans memang jasa transportasi yang pertama kali mengenalkan point to point service. Cabangnya ada di mana-mana, termasuk Pasteur.

Saat ini, X Trans telah berkembang pesat, dengan menjadwalkan lebih dari 700 keberangkatan setiap harinya. Untuk jurusan Bintaro, jadwalnya setiap jam 6 pagi.

2. Golden Rama Travel

✅Tiket Harga⚡Rp95.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Sesuai Kebutuhan
✅RuteBandung – Bintaro
✅Mobil⚡Toyota Hiace
✅Fasilitas⚡AC – Music – Charging Point – Comfortable Seat
✅Telpon⚡022-4206457
✅Alamat⚡Jalan Pajajaran No. 6, Kelurahan Tamansari, Kecamatan Bandung Wetan, Kota Bandung, Jawa Barat 40116
✅Buka⚡Senin-Jumat 08.45-16.45, Sabtu 08.45-14.00, Minggu Tutup

Salah satu agen transportasi yang berpengalaman ini didirikan pada tahun 1971. Berlokasi di Jalan Pajajaran No. 6, Tamansari, Golden Rama Travel hadir untuk menjadi pintu gerbangmu menuju destinasi-destinasi yang menarik.

Sama dengan X Trans, Golden Rama Travel pun punya agen yang tersebar di seluruh Indonesia. Setiap tahunnya, mereka mengantarkan lebih dari 250.000 pelanggan ke tujuan yang telah ditentukan.

3. DayTrans Pasteur

✅Tiket Harga⚡Rp104.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Pagi 07.20 – Siang 10.20 – Sore 16.20 – Malam 20.20 WIB
✅Rute⚡Bandung – Bintaro
✅Mobil⚡Toyota Hiace
✅Fasilitas⚡AC – Reclining Seat – USB Port
✅Telpon⚡0816-1780-6767
✅WhatsApp⚡0816-1780-6767
✅Alamat⚡Jalan Dr. Djunjunan No. 55B, Kelurahan Pajajaran, Kecamatan Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat 40173
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

DayTrans merupakan agen travel Bandung Bintaro yang memiliki cabang di beberapa kota. Satu di antaranya adalah di Pasteur, tepatnya di Jalan Dr. Djunjunan No. 55B, Pajajaran. Selain jasa transportasi darat, mereka juga menerima pengantaran barang.

DayTrans sendiri telah diakuisisi oleh PT. Panorama Transportasi, Tbk. pada 2009 lalu. Berawal dari 10 armada dengan 30 keberangkatan per hari, kini DayTrans mampu mengoperasikan hampir 100 armada dan melayani hampir 300 keberangkatan setiap harinya.

4. Baraya Travel

✅Tiket Harga⚡Rp113.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Pagi 06.00, 07.00 & 08.00 – Siang 10.15, 12.30, 13.00 & 13.30 – Sore 16.30 & 18.30 – Malam 19.30 WIB
✅Rute⚡Bandung – Bintaro
✅Mobil⚡Toyota Hiace
✅Fasilitas⚡AC – Music – Air Mineral – Comfortable Seat
✅Telpon⚡022-2533456
✅WhatsApp⚡0877-8380-1999
✅Alamat⚡Jalan Soekarno Hatta No. 482, Kelurahan Batununggal, Kecamatan Bandung Kidul, Kota Bandung, Jawa Barat 40266
✅Buka⚡Senin-Minggu 05.00-22.00

Baraya Travel adalah biro perjalanan yang berlokasi di Kelurahan Batununggal, Bandung Kidul. Komitmen mereka adalah mengantarkan pelanggan sampai ke tujuan dengan selamat, tanpa mengurangi rasa nyaman.

Tak hanya travel, Baraya pun siap mengirimkan paketmu dengan cepat dan tepat. Hanya satu hari sampai, loh!

5. Thalita Travel

✅Tiket Harga⚡Rp120.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Sesuai Kebutuhan
✅Rute⚡Bandung – Bintaro
✅Mobil⚡Toyota Avanza – Isuzu Elf – Toyota Innova – Daihatsu Luxio
✅Fasilitas⚡AC – Bantal – Selimut – Reclining Seat – Comfortable Seat
✅Telpon⚡0811-2784-360
✅WhatsApp⚡0811-2784-360
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

Thalita Travel adalah salah satu agen transportasi terpercaya yang dapat kamu andalkan untuk perjalanan ke Bintaro. Mereka memiliki berbagai pilihan armada untuk menunjang tripmu dengan fasilitas yang memadai.

Selain kebutuhan travel, armada-armada itu juga disewakan harian, mingguan dan bulanan. Mereka pun menyediakan paket wisata yang tarifnya affordable.

6. Citra Trans

✅Tiket Harga⚡Rp120.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Pagi 06.00 – Siang 12.00 – Sore 16.00 – Malam 21.00 WIB
✅Rute⚡Bandung – Cimahi – Cikalong – Purwakarta – Cikampek – Bekasi – Jakarta – Bintaro
✅Mobil⚡Toyota Avanza – Toyota Hiace – Isuzu Elf – Daihatsu Luxio – Toyota Innova
✅Fasilitas⚡AC – Reclining Seat – Makan 1x – Door to Door
✅Telpon⚡0811-2540-601
✅WhatsApp⚡0811-2540-601
✅Alamat⚡Jalan Palasari – Sayati, Kelurahan Cangkuang Kulon, Kecamatan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40353
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

Beralamat di Jalan Palasari – Sayati, Cangkuang Kulon, Citra Trans merupakan agen transportasi yang pelayanannya berpedoman pada kenyamanan, keamanan dan keselamatan pelanggan. Mereka berharap dengan hal itu pelanggan bisa mendapatkan pengalaman terbaik.

Untuk mendukung terwujudnya pelayanan yang demikian, Citra Trans menghadirkan armada-armada eksklusif dengan fasilitas yang lengkap.

7. VanJava Travel

✅Tiket Harga⚡Rp210.000,-
✅Jadwal⚡Berangkat Sesuai Kebutuhan
✅Rute⚡Bandung – Bintaro
✅Mobil⚡Toyota Hiace – Isuzu Elf
✅Fasilitas⚡AC – Music – Reclining Seat
✅Telpon⚡0851-7439-7500
✅WhatsApp⚡0851-7439-7500
✅Alamat⚡Perum Abdi Negara Blok J2 No. 33, RT/RW 02/15, Kelurahan Cileunyi Wetan, Kecamatan Cileunyi, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40262
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

VanJava Travel yang berlokasi di Kelurahan Cileunyi Wetan merupakan agen travel Bandung Bintaro yang melayani perjalananmu dengan setulus hati. Mereka siap menghadirkan armada-armada keluaran terbaru dan terawat untuk menjamin kenyamanan.

Selain travel, VanJava juga menerima persewaan mobil dan bus, sewa villa, tour dalam dan luar negeri serta pengiriman paket.

8. Cipaganti Shuttle

✅Jadwal⚡Berangkat Sesuai Kebutuhan
✅Rute⚡Bandung – Bintaro
✅Mobil⚡Isuzu Elf – Mitsubishi L300
✅Fasilitas⚡AC – Bagasi – Comfortable Seat
✅Telpon⚡022-86008800
✅Alamat⚡Jalan Dr. Djunjunan No. 137, Kelurahan Pajajaran, Kecamatan Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat 40173
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

Terletak di Jalan Dr. Djunjunan No. 137, Pajajaran, Cipaganti Shuttle merupakan jasa transportasi yang bisa kamu andalkan untuk bepergian ke Bintaro. Apalagi, jadwal mereka dapat disesuaikan dengan kebutuhanmu.

Unit kendaraan yang digunakan ialah minivan dengan fasilitas, seperti AC, comfortable seat serta bagasi yang luas.

9. Jackal Holidays

✅Jadwal⚡Berangkat Sesuai Kebutuhan
✅Rute⚡Bandung – Bintaro
✅Mobil⚡Isuzu Elf – Toyota Hiace
✅Fasilitas⚡AC – Bagasi – Reclining Seat
✅Telpon⚡022-7302244
✅Alamat⚡Jalan Soekarno Hatta No. 593, Kelurahan Kebon Kangkung, Kecamatan Kiaracondong, Kota Bandung, Jawa Barat 40284
✅Buka⚡Senin-Jumat 08.30-16.30 – Sabtu 09.00-14.00 – Minggu Tutup

Berada di Kelurahan Kebon Kangkung, Jackal Holidays merupakan agen transportasi yang recommended untuk agenda liburanmu. Mereka menggunakan armada minivan yang dilengkapi berbagai fasilitas menarik.

Assigned seat, captain seat dan leg rest adalah ketiga fasilitas yang bisa bikin momen istirahatmu selama di perjalanan jadi makin khusyu’.

10. Cititrans Dipatiukur

✅Jadwal⚡Berangkat Sesuai Kebutuhan
✅Rute⚡Bandung – Bintaro
✅Mobil⚡Isuzu Elf – Mercedes Benz
✅Fasilitas⚡Full AC – Full Music – Charging Point – Personal Seat – Bagasi
✅Telpon⚡021-79171717
✅WhatsApp⚡0811-1794-1234
✅Alamat⚡Jalan Dipati Ukur No. 53, Kelurahan Lebakgede, Kecamatan Coblong, Kota Bandung, Jawa Timur 40132
✅Buka⚡Senin-Minggu 24 jam

Cititrans Dipati Ukur yang ada di Kelurahan Lebakgede juga menyediakan captain seat untuk meningkatkan kenyamananmu selama di perjalanan. Sebab, hal itu lah yang selalu mereka prioritaskan.

Selain travel, Cititrans juga melayani private drop charter untuk kamu yang mengutamakan privasi. Mereka pun menerima pengiriman paket same day service.

Travel Bandung Bintaro Buka 24 Jam, Harga Tiket Murah Mulai 90rb
Travel Bandung Bintaro

Trans Snow World, Ocean Park BSD City Serpong dan Branchsto BSD adalah segelintir tempat menarik di Bintaro. Kamu bisa meng-explorenya bersama jasa travel Bandung Bintaro di atas.

error: Content is protected !!
Scroll to Top